Bazar OSWAH 2023

Bazar OSWAH merupakan kegiatan yang diadakan oleh pengurus Organisasi Santriwati Pesantren Putri Al-Mawaddah (OSWAH) dan merupakan salah satu agenda tahunan pesantren. Kegiatan Bazar OSWAH ini diselenggarakan 2 hari yaitu pada 09 – 10 Februari 2023 M. Bazar ini dibuka dengan pemukulan Gong dan pemotongan tumpeng oleh Pendiri Pesantren Putri Al-Mawaddah K.H. Hasan Abdullah Sahal, dan … Read moreBazar OSWAH 2023

APEL TAHUNAN PEKAN PERKENALAN KHUTBATUL ‘ARSY

Apel Tahunan Khutbatul ‘Arsy Pesantren Putri Al-Mawaddah Apel Tahunan yang dilaksanakan pada Sabtu, 20 Agustus 2022 M ini merupakan Apel untuk menyongsong tahun ajaran baru di Pesantren Putri Al-Mawaddah. Dengan moto “Al-Mawaddah satukan niat bulatkan tekad membentuk generasi Mundzirul Qaum yang bermartabat”, dengan harapan Pesantren Putri Al-Mawaddah tidak hanya menjadi objek, namun lebih dari itu … Read moreAPEL TAHUNAN PEKAN PERKENALAN KHUTBATUL ‘ARSY

Tahun Baru Islam 1444 H – Bagaimana Allah murahkan rizki bagi hamba-Nya

Pagi ini (Sabtu, 30/07/2022) Santriwati Pesantren Putri Al-Mawaddah bersama-sama berkumpul di Masjid Al-Marzuqoh untuk menyimak tausiyah yang disampaikan oleh Ustadz Ahmad Masyruhin, M.Pd (atau lebih dikenal dengan panggilan ustadz Masyruhin) dalam rangka memperingati tahun baru Islam 1 Muharram 1444 H. Pada kesempatan kali ini ustadz Masyruhin mengajak santriwati untuk kembali membenahi niat dalam menuntut ilmu, … Read moreTahun Baru Islam 1444 H – Bagaimana Allah murahkan rizki bagi hamba-Nya

TASMI’ AL-QUR’AN-Menghafal Al-Quran secara bertahap

Alhamdulillah…Tepat pada tanggal 17 Juni 2022 Manbaul Qur’an mengadakan tasmi’ 3 Juz di masjid Al-Marzuqoh.Tasmi’ Al-Qur’an 3 juz ini diikuti oleh 3 santriwati, antara lain :Cendekia Aisyata( 1 Pintas B )Jaysillah Nada( 1 Pintas B )Tsamara Firdausi ( 3 A ) Tasmi’ adalah Menghafal Al-Qur’an dengan memperdengarkan bacaan Al-Qur’an tanpa kesalahan di hadapan para penguji … Read moreTASMI’ AL-QUR’AN-Menghafal Al-Quran secara bertahap

Bazar OSWAH – Pendidikan dalam Kegiatan yang Menyenangkan.

KHUTBATUL ‘ARSY PESANTREN PUTRI AL MAWADDAH: MEWUJUDKAN ‎MAR-AH CENDEKIA BERTAQWA DAN BERAKHLAQ MULIA

Upacara Pembukaan Ujian Syafahi Akhir Tahun

Ujian Tulis di Pesantren Putri Al-Mawaddah

Ujian Tulis Pesantren Putri Al-Mawaddah

Gebyar Ekskul